Posts

Showing posts from February, 2020

Prepare Pernikahan - Review Catering “Tonny'S Catering Bandung”

Image
Tonny'S Catering berada di jalan, JL Sangkuriang, Rt. 002/012 Blok Q No. 2 Bandung (Komplek Perumahan ITB) - 022 250 4709.  Masuk ke dalam salah satu dari 10 catering terbaik di kota Bandung,  dan sudah sangat experience dalam bidang catering karena ini adalah salah satu catering tertua yang ada di Bandung, udah puluhan tahun bahkan turun temurun, sudah terjamin gimana rasa dan tingkat professionalnya kalo sudah selama itu. Docor Catering Gedung Utama Seberapa Penting Catering Dalam Acara Wedding? Catering adalah salah satu hal yang paling crusial selain venue, kenapa? karena kalo dalam acarawedding venue udah mewah, semua udah okey, eh eh eh makanannya sampai ga enak or habis ditengah acara aduh udah aja kebayang kan gimana. Apa lagi Emak yang takut bgt kena omongan nitizen, hahahha.. Jadi harus bgt pilih catering yang terpercaya, Tonny S Catering adalah salah satu vendor yang dipilihkan saat saya berkonsultas i dengan Teh Tresna (0813-1221-4233)  sela ku w edding planner kita, k

Prepare Pernikahan – Memilih Venue (Gedung Balai Sartika Vs Gedung Kodiklat Kologdam)

Image
Venue adalah salah satu hal yang terpenting dalam pernikahan, pemilihan venue akan menentukan seberapa besar kapasitas ruangan yang diinginkan, berapa banyak tamu yang akan diundang, parkirannya dapat menampung berapa banyak mobil, akses jalan ke lokasi, akses jalan dari luar kota ke lokasi, seberapa strategisnya lokasinya. Traditional Java Reception - HIS Kologdam Traditional Java Reception - HIS Kologdam Nah ada dua gedung di Bandung yang cocok dengan syarat – syarat tersebut, gedung dengan akses yang baik, prestigious dan cocok untuk acara pernikahan. Pilihan pertama jatuh kepada Gedung Bikasoga dan pilihan kedua jatuh kepada Gedung Kologdam. Kedua gedung ini sangat familiar untuk nikahan karena kebanyakan juga tetangga – tetangga komplek nikahnya digedung gedung tersebut, kebetulan rumah di Margahayu Raya Sukarno Hatta, sehingga akses ke dua gedung ini pun cukup dekat. Gedung Bikasoga atau Gedung Balai Satrika berada di jalan Jl. Suryalaya Indah No.1-3, Cijagra, Kec. Lengkong, Kota